Events

Imlek di Bandoeng Tempo Doeloe

Mahanagari bekerjasama dengan Kota Baru Parahyangan mempersembahkan acara:
“Imlek di Bandoeng Tempo Doeloe”
yang bertempat di Bale Pare, Kota Baru Parahyangan
Sabtu dan Minggu, 24 – 25 Februari 2007
Pukul 10.00 – 22.00 wib

free of charge alias gratis

akan menampilkan:
– Chinese Music, Barongsay, Liong, Dragon Percussion, dll
– Pameran Foto Bandung Tempo Dulu
(Supported by Paguyuban Bandung Heritage dan Bandung Trails)
– Pameran Buku Koleksi mengenai Bandung
(Supported by Lawang Buku Distributor)
– Pemutaran Film dan Talkshow mengenai Bandung Tempo Dulu
– Pertunjukan dan Workshop Mainan Anak Sunda
(Supported by Hong-Kelompok Mainan Anak Sunda)
– Studio Foto Tempo Dulu (Anda bisa berpotret ala tahun 20-an)
– Pertunjukan Musik Keroncong (Klinik Keroncong), Manik (La Luna)
dan Gege, Kabaret Tempo Dulu, dll
– Jajanan Bandung Tempo Dulu
(Supported by Maison Bogerijen alias Braga Permai)

ditunggu ya kehadirannya. ..

Related Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *